Perpustakaan STIKESMUS pada awalnya merupakan penggabungan antara Perpustakaan Akademi Keperawatan Mamba’ul ‘Ulum Surakarta (selanjutnya AKPERMUS) yang merupakan Sekolah Keperawatan dan Perpustakaan Akademi Kebidanan Mamba’ul ‘Ulum Surakarta (selanjutnya AKBIDMUS) yang merupakan Sekolah Kebidanan Pada Tahun 2017. Perpustakaan STIKESMUS menggunakan ruang Perpustakaan AKBIDMUS menjadi ruang Perpustakaan utama, perpustakaan mengalami pengembangan prasarana. Perpustakaan menempati ruanganbaru yang representatif dan mulai menerapkan layanan berbasis otomasi,
termasuk sistem jaringan informasi perpustakaan (SIPRUS) dengan layanan pencarian buku online(OPAC) dan Absensimandiri.